Sejak didirikan sampai Februari 2010 ini, Lembaga Survei Indonesia (LSI) telah melakukan lebih dari 546 kali survei opini, persepsi dan perilaku masyarakat Indonesia dalam hubungannya dengan persaingan politik atau pemilihan umum dan kebijakan-kebijakan publik nasional maupun daerah, masalah-masalah sosial, demokratisasi, dan hubungan internasional.
Survei-survei tersebut, merupakan kerjasama LSI dengan Lembaga Funding Internasional:
- Japan International Cooperation Agency (JICA)
- Heretage Foundation
- University of Michigan
- Asian Barometer
- Comparative National Election Project (USA)
- Ohio State University
- Partnership Indonesia (Kemitraan)
- IFES
- United National Development Programme (UNDP)
- Eropa Union
- Deutsche Gesellschaft für Technische Zusammenarbeit (GTZ) GmbH
- The Asian Foundation (TAF)
- The International Republican Institute (IRI)
- US Embassy
- Australian Embassy
- Japan Embassy
Lembaga Dalam Negeri:
- Lembaga-lembaga pemerintah seperti: Sekretariat Negara (Setneg), Departemen Komunikasi dan Informasi (Kominfo), Departemen Budaya dan Parawisata, Departemen Sosial
- Partai politik besar: seperti GOLKAR , PDI Perjuangan, Partai Demokrat, dan PAN.
- Perusahaan swasta: PT Newmont Minahasa Raya, Metro TV, TransTV, Majalah Tempo, Media Indonesia, Fox Indonesia.
- Kepala-Kepala Daerah TK I (Gubernur), Kepala Daerah TK II (Bupati/Walikota) untuk survei preferensi publik.
- Calon-calon yang bersaing dalam pemilihan gubernur, bupati, atau wali kota di Indonesia.